Daftar Info JOB FAIR Terbaru Bulan Agustus 2018 - Sahabat pencaker, pada kesempatan kali ini saya akan berbagi informasi seputar info JOB FAIR terbaru yang akan diselenggarakan pada bulan Agustus tahun 2018, nah bagi anda yang belum mendapatkan pekerjaan, tentunya event ini jangan sampai terlewatkan, karena kemungkinan besar anda akan dapat memperoleh pekerjaan yang anda inginkan sekaligus anda akan mendapatkan ilmu pengetahuan yang pastinya akan sangat berguna.
Mungkin dengan adanya informasi job fair terbaru ini akan membantu anda untuk mendapatkan pekerjaan yang sesuai dengan kriteria pekerjaan yang anda inginkan. Dan semoga dengan adanya informasi JOB FAIR Terbaru Bulan Agustus 2018 ini, dapat membantu anda untuk mencapai karir yang sedang anda kejar. Anda akan menemukan banyak lowongan pekerjaan di situs kami, karena situs atau website kami memberikan informasi langsung dari sumbernya.
Mungkin dengan adanya informasi job fair terbaru ini akan membantu anda untuk mendapatkan pekerjaan yang sesuai dengan kriteria pekerjaan yang anda inginkan. Dan semoga dengan adanya informasi JOB FAIR Terbaru Bulan Agustus 2018 ini, dapat membantu anda untuk mencapai karir yang sedang anda kejar. Anda akan menemukan banyak lowongan pekerjaan di situs kami, karena situs atau website kami memberikan informasi langsung dari sumbernya.
Bursa kerja atau bursa karier atau JOB FAIR adalah bursa atau pameran bagi para perekrut untuk bertemu dengan para pencari kerja yang prospektif. Bursa ini biasanya diikuti oleh perusahaan atau organisasi yang menyediakan meja untuk mengumpulkan resume atau bilik tempat bertukar kartu nama. Di perguruan tinggi, bursa kerja umumnya digunakan untuk merekrut para lulusan baru.
Seringkali disponsori oleh pusat-pusat karier, bursa kerja memberi kesempatan kepada para lulusan baru untuk melakukan wawancara kerja pertama mereka. Perusahaan-perusahaan yang mengikuti bursa kerja umumnya juga membuka lowongan secara daring. Bursa kerja adalah tempat yang tepat bagi para perekrut dan pencari kerja untuk bertemu secara langsung dalam waktu yang singkat.
JOB FAIR Bulan Agustus 2018
Gramedia Digital Career Day
- Tanggal: 1-3 Agustus 2018
- Silahkan melamar terlebih dahulu posisi yang anda inginkan DISINI
- Line: @lokergramedia
- Facebook: Lowongan Kerja Gramedia
- Twitter: @lokergramedia
- Instagram: @loker_gramedia
- Tanggal: 04 Agustus 2018
- Tempat: Aula SMKN 2 Padang, Jl. DR Sutomo No.5, Padang
- Waktu: 08.00-15.00 WIB
- WA atau SMS dengan format: Join-Walkininterview#Nama#Jenis Kelamin#No.Hp kirim ke 0811666554
- Contoh: Join-Walkininterview#Budi#Pria#0817676760
- Selanjutnya silakan mengisi link googleform secara lengkap
Telp: 082387552495 (Sofyan)
Website: psmk.kemdikbud.go.id
BURSA LOWONGAN KERJA BEKASI
- Tanggal: 04 Agustus 2018
- Tempat: BLU PLAZA (Lantai GF)
- Alamat: Jl.Chairil Anwar No.27-36,Bekasi Timur,Kota Bekasi
- Gratis
- 0831 5337 6125 (Telp & Whatsapp)
- Tanggal: 5 Agustus 2018
- Tempat: Gedung Politeknik LP3I Kampus Depok
- Waktu: 09.00-15.00 WIB
- Daftar DISINI
- Telp: 081932848233 (Mba Didin)
- Instagram: @topkaririndonesia
- Tanggal: 7-8 Agustus 2018
- Tempat: Mall Blok M Square Lantai 1, Jl. Melawai V, Jakarta Selatan (terminal Bus Blok M)
- Waktu: 10.00-15.00 WIB
- GRATIS
- Telp/WA: 08558887576 / 021-5330 122
- Facebook: Festival Nyarikerja
- Ttwitter : @festivalnyarik1
- Instagram : @festivalnyarikerja
- Website: festivalnyarikerja.com
- Tanggal: 07-09 Agustus 2018
- Lokasi: Menara Pandang, Siring, Banjarmasin
- Waktu: 09.00-16.00 WITA
- GRATIS
- Whatsapp: 08115119828
- Email: muliajasa.management@gmail.com
- Facebook: Muliajasa Karir
- Twitter: @MuliaJasaBjm
- Instagram: @muliajasa.career
- Tanggal: 07-09 Agustus 2018
- Tempat: Ballroom Hotel Apita Cirebon
- Waktu: 08.00-16.00 WIB
- GRATIS
- Instagram: @blk_kabcirebon
- Tanggal: 08-09 Agustus 2018
- Tempat: SMK NU 01 Slawi, Jl. Ahmad Yani No.20 Procot, Slawi
- Waktu: 08.00-15.00 WIB
- GRATIS
- Daftar secara online DISINI
- Telp 1: 085727435222 atau 081320997366
- Tanggal: 09-10 Agustus 2018
- Tempat: Bogor Trade Mall (BTM), Lantai 4, Bogor
- Waktu: 08.30-15.00 WIB
- GRATIS
- Dapatkan / download tiket masuknya DISINI
- Facebook: Disnakertrans Kota Bogor
- Website: disnakertrans.kotabogor.go.id
- Tanggal: 10-11 Agustus 2018
- Tempat: Landmark Convention Hall, Bandung
- Waktu: 09:00-16:00 WIB
- GRATIS
- Daftar DISINI
- Telp: 0248456411
- Facebook: Info Karir Expo
- Instagram: @karirexpo
- Tanggal: 11 Agustus 2018
- Tempat: Pulogadung Trade Center (PTC) (Lantai 2/Priti Ball Room), Jl.Raya Bekasi Km.21, Pulogadung, Jakarta Timur
- 0814 1054 3305 (Telp/Whatsapp)
- Tanggal: 11-12 Agustus 2018
- Tempat: Hall B, Jogja Expo Center (JEC), Yogyakarta
- GRATIS
- Website: kursus.kemdikbud.go.id
- Tanggal 13-14 Agustus 2018
- Tempat : Mall Metro Cipulir Lt.1 Jalan Ciledug raya, Kebayoran – Jakarta Selatan (samping pasar cipulir)
- Acara mulai pukul 10.00-16.00 WIB
- Gratis
- 0888 0111 3848 (Whatsapp/sms/Call)
- Email : karirpedia@gmail.com
- Facebook : Karirpediadotcom
- Twitter : @Karirpedia_id
- Instagram : Karirpedia
- website : www.karirpedia.com
- Tanggal: 14-15 Agustus 2018
- Tempat: Halaman Parkir Kantor Bupati Solok, Arosuka, Sumatera Barat
- GRATIS
- Telp: 081363355755
- Facebook: NAKERKABSOLOK
- Instagram: @ketenagakerjaankabsolok1
- Tanggal: 14-15 Agustus 2018
- Tempat: Auditorium Kampus UMK, Jl. Lingkar Utara UMK, Gondangmanis, Kudus
- GRATIS
- Website: pkpa.umk.ac.id
- Tanggal: 15-16 Agustus 2018
- Tempat: Gd Nyi Ageng Serang (JAKARTA) Jl. Hr. Rasuna Said Kav C No.22, Karet Kuningan, Setia Budi, RT.2/RW.5, Karet Kuningan, Jakarta Selatan
- GRATIS
- Ronald (WA: 081287213409)
- Tanggal: 20-21 Agustus 2018
- Tempat: GOR Jayabaya, Kota Kediri
- Waktu: 09.00-15.00 WIB
- GRATIS
- Telp: 089695425929
- Whatsapp: 08997173519
- Instagram: @ayokerjasamasama
- Tanggal: 24-25 Agustus 2018
- Tempat: Lobby Gedung Utama Kampus 3 Paingan, Universitas Sanata Dharma Yogyakarta
- Waktu: 09.00-15.00 WIB
- GRATIS
- Telp: 0274-513301
- Website: karir.usd.ac.id
- Tanggal: 24-25 Agustus 2018
- Tempat: Stadion Kanjuruhan Kab. Malang
- Waktu: 09.00-15.00 WIB
- GRATIS
- Website: disnaker.malangkab.go.id
- Tanggal: 25 Agustus 2018
- Tempat: Balai Utari & Balai Kunthi Mandala Bhakti Wanitatama, Yogyakarta
- Pukul 09.00 s.d. 17.00 WIB
- GRATIS!
- Menghadirkan 24 Instansi Kefarmasian (industri farmasi, rumah sakit & apotek)
- CP : 081347303010 (Hanan)
- Line: @oka2308t
- Facebook: Lowongan kerja ACDC Farmasi UGM
- Instagram: @acdcfarmasiugm
- Website: acdc.farmasi.ugm.ac.id
- Jumat & Sabtu Tanggal 31 Agustus 2018 & 1 September 2018
- Temapt : Mall WTC Manggadua Jalan Manggadua Raya – Jakarta Utara (Samping stasiun kampung bandan)
- Acara mulai pukul 10.00-16.00 WIb
- Gratis
- 0888 0111 3848 (Whatsapp/sms/Call)
- Email : karirpedia@gmail.com
- Facebook : Karirpediadotcom
- Twitter : @Karirpedia_id
- Instagram : Karirpedia
- website : www.karirpedia.com
Persyaratan
- Surat Lamaran (Nama PT & Posisi yang diinginkan dikosongkan & diisi pas acara).
- CV / Riwayat Hidup (print)
- Foto copy Ijasah (atau SKL) & Sertifikat (bila ada).
- KTP ( atau Kartu Keluarga)
- Pas Foto Warna ukuran 3x4 / 4x6.
- Semua dokumen tersebut diatas diklip & dibawa sebanyak-banyaknya.
- Pendidikan SMA/SMK/D3/S1 semua jurusan.
- Pria/wanita usia maks 37 tahun.
- Pakaian bebas, rapih & sopan.
Jika anda berkenan untuk men SHARE atau MENYEBARKAN info JOB FAIR ini, mungkin ini dapat menjadi informasi yang tak ternilai harganya bagi orang lain yang sedang membutuhkan pekerjaan. Dan kami juga berharap semoga anda dapat lolos seleksi dan menjadi salah satu pegawai di perusahaan atau instansi yang anda inginkan.Bagi anda yang hendak mau melamar pekerjaan entah itu di Perusahaan, Asuransi, Bank, BUMN, Pabrik, Rumah Sakit, Hotel, Guru / Dosen Atau Institusi lainnya, disitus atau website kami juga tersedia contoh surat lamaran kerja yang baik dan benar untuk melamar di perusahaan yang anda inginkan.
Demikianlah info JOB FAIR terbaru dan info lowongan kerja terbaru yang dapat saya sampaikan, tetap berhati-hati dan waspada terhadap oknum yang mengatasnamakan HRD atau pihak yang memanggil untuk interview dengan meminta imbalan berupa uang atau berupa biaya administrasi lainnya, karena pihak perusahaan manapun tidak pernah meminta sejumlah uang atau biaya apapun kepada calon pelamar. Sekian informasi tentang seputar Job Fair bulan Agustus yang bersumber dari http://jadwalevent.web.id ini, semoga bermanfaat dan semoga sukses.